Skip to main content

Posts

Tadabbur Al-Qur'an Halaman 291 | Q.S AL ISRA: 87-96

📕 TADABBUR AL QUR'AN ODOATIARA📕 📆Hari : Selasa, 8 Ianuari 2018 M / 2 Jumadil Awwal 1440 H 📝No : 726/KTQ/2019 ➰➰➰➰➰➰➰➰➰➰ 📚Q.S AL ISRA :87-96📚 بسم الله الرحمن الرحيم: 17:87 إِلَّا رَحْمَةً مِنْ رَبِّكَ ۚ إِنَّ فَضْلَهُ كَانَ عَلَيْك َ كَبِيرًا kecuali karena rahmat dari Tuhanmu. Sesungguhnya karunia-Nya atasmu adalah besar. 17:88 قُلْ لَئِنِ اجْتَمَعَتِ الْإِنْسُ وَالْجِنُّ عَلَىٰ أَنْ يَأْتُوا بِمِثْلِ هَٰذَا الْقُرْآنِ لَا يَأْتُونَ بِمِثْلِهِ وَلَوْ كَانَ بَعْضُهُمْ لِبَعْضٍ ظَهِيرًا Katakanlah: "Sesungguhnya jika manusia dan jin berkumpul untuk membuat yang serupa Al Quran ini, niscaya mereka tidak akan dapat membuat yang serupa dengan dia, sekalipun sebagian mereka menjadi pembantu bagi sebagian yang lain". 17:89 وَلَقَدْ صَرَّفْنَا لِلنَّاسِ فِي هَٰذَا الْقُرْآنِ مِنْ كُلِّ مَثَلٍ فَأَبَىٰ أَكْثَرُ النَّاسِ إِلَّا كُفُورًا Dan sesungguhnya Kami telah mengulang-ulang kepada manusia dalam Al Quran ini tiap-tiap macam perumpamaan, tapi kebanyakan manusia ti

Tadabbur Al-Qur'an Halaman 290 | Q.S AL ISRA: 76-86

📚TADABBUR AL QUR'AN ODOATIARA📚 📆Hari : Senin, 7 Januari 2019 M / 1 Jumadil Awwal 1440 H ✏No : 725/KTQ/2019 ======================== 📖Q.S AL ISRA:76-86📖 بِسْــــــــــــــمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ لرَّحِيْــــمِ 17:76 وَإِنْ كَادُوا لَيَسْتَفِزُّونَكَ مِنَ الْأَرْضِ لِيُخْرِجُوكَ مِنْهَا ۖ وَإِذًا لَا يَلْبَثُونَ خِلَافَكَ إِلَّا قَلِيلًا Dan sesungguhnya benar-benar mereka hampir membuatmu gelisah di negeri (Mekah) untuk mengusirmu daripadanya dan kalau terjadi demikian, niscaya sepeninggalmu mereka tidak tinggal, melainkan sebentar saja. 17:77 سُنَّةَ مَنْ قَدْ أَرْسَلْنَا قَبْلَكَ مِنْ رُسُلِنَا ۖ وَلَا تَجِدُ لِسُنَّتِنَا تَحْوِيلًا (Kami menetapkan yang demikian) sebagai suatu ketetapan terhadap rasul-rasul Kami yang Kami utus sebelum kamu dan tidak akan kamu dapati perubahan bagi ketetapan Kami itu. 17:78 أَقِمِ الصَّلَاةَ لِدُلُوكِ الشَّمْسِ إِلَىٰ غَسَقِ اللَّيْلِ وَقُرْآنَ الْفَجْرِ ۖ إِنَّ قُرْآنَ الْفَجْرِ كَانَ مَشْهُودًا Dirikanlah shalat dari sesudah mata

Tadabbur Al-Qur'an Halaman 289 | Q.S AL ISRA: 67-75

📚 TADABBUR AL QUR'AN ODOATIARA📚 📆Hari : Ahad, 6 Januari 2019 M / 29 Robi'ul Akhir 1440H ✏No : 724/KTQ/2019 ========================= 📖Q.S AL ISRA: 67-75📖 بِسْــــــــــــــمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ لرَّحِيْــــمِ 17:67 وَإِذَا مَسَّكُمُ الضُّرُّ فِي الْبَحْرِ ضَلَّ مَنْ تَدْعُونَ إِلَّا إِيَّاهُ ۖ فَلَمَّا نَجَّاكُمْ إِلَى الْبَرِّ أَعْرَضْتُمْ ۚ وَكَانَ الْإِنْسَانُ كَفُورًا Dan apabila kamu ditimpa bahaya di lautan, niscaya hilanglah siapa yang kamu seru kecuali Dia, Maka tatkala Dia menyelamatkan kamu ke daratan, kamu berpaling. Dan manusia itu adalah selalu tidak berterima kasih. 17:68 أَفَأَمِنْتُمْ أَنْ يَخْسِفَ بِكُمْ جَانِبَ الْبَرِّ أَوْ يُرْسِلَ عَلَيْكُمْ حَاصِبًا ثُمَّ لَا تَجِدُوا لَكُمْ وَكِيلًا Maka apakah kamu merasa aman (dari hukuman Tuhan) yang menjungkir balikkan sebagian daratan bersama kamu atau Dia meniupkan (angin keras yang membawa) batu-batu kecil? dan kamu tidak akan mendapat seorang pelindungpun bagi kamu, 17:69 أَمْ أَمِنْتُمْ أَنْ يُع

Renungan: Bagaimana keadaanmu dalam kuburmu kelak?

Bagaimana Keadaanmu dalam Kuburmu Kelak? Al-Imam Ibnul Qoyyim rahimahullah berkata: حال العبد في القبر كحال القلب في الصدر، نعيماً وعذاباً، وسجناً وانطلاقاً، فإذا أردت أن تعرف حالك في قبرك، فانظر إلى حال قلبك في صدرك. "Keadaan seorang hamba dalam kuburnya, itu seperti keadaan hatinya yang ada dalam dada. Apakah mendapatkan nikmat ataukah adzab, apakah terpenjara ataukah terbebas, maka jika engkau ingin mengetahui keadaanmu di dalam kuburmu, maka lihatlah kepada keadaan hatimu dalam dadamu"_ فإذا كان قلبك ممتلئاً بشاشة وسكينة وطهارة، فهذا حالك في قبرك بإذن الله _"Maka jika hatimu dipenuhi oleh kebahagiaan, ketentraman dan kesucian, maka inilah keadaanmu di dalam kuburmu dengan izin Allah, demikian pula sebaliknya."_ ولهذا تجد صاحب الطاعة وحسن الخلق والسماحة أكثر الناس طمأنينة _"Oleh karena itu, engkau mendapati pemilik ketaatan, pemilik akhlak yang baik dan sifat pemaaf itu adalah orang yang paling tentram hidupnya."_ فالإيمان يُذهب الهموم،

TEKNIK MURAJAAH MUDAH

TEKNIK MURAJAAH MUDAH Bagi para penghafal Al Quran yang pemula, menambah hafalan mempunyai kesulitan tersendiri. Tetapi seiring dengan waktu kesulitan ini akan terlampaui. Ketika itu kesulitan lain timbul yaitu mengulang hafalan (murajaah). Pada saat hafalan makin bertambah banyak, murajaah juga semakin berat.  Untuk surat-surat yang agak panjang (50 ayat) dan yang panjang (diatas 100 ayat), biasanya kita sangat hafal separuh awal dari surat tersebut. Untuk separuh terakhir sulit bagi kita untuk mengingatnya. Ini akan ditandai dengan “macet” ketika saat memurajaah. Mengapa hal ini terjadi? Hal ini disebabkan kita selalu menghafal/murajaah dari awal surat (ayat 1). Ketika selesai menghafalkan sebuah surat, ayat-ayat awal itulah yang lebih sering dilafadzkan dibandingkan dengan ayat-ayat yang akhir. Sehingga otak kita lebih hafal ayat-ayat awal. Itulah sebabnya kita sangat hafal ayat-ayat awal surat dan sering lupa pada ayat-ayat akhir surat.  Kesulitan kedua adalah ketika k

🎬[Film Pendek ᴴᴰ] Ayahku Seorang Pembohong🎬

🎬 [Film Pendek ᴴᴰ] Ayahku Seorang Pembohong 🎬 Sebuah film pendek berdurasi kurang lebih 3,5 menit ini mengkisahkan tentang seorang anak kecil yang mengikuti kontes essay (tulisan singkat) di sekolahnya. Ia pun akhirnya memenangkan kontes essay tersebut. Dalam essay-nya ia menulis tentang ayahnya yang ia katakan sebagai pembohong. Akhir dari tulisan itu sungguh mengharukan.  📝 Sedih 📝 Mengharukan 📝 Menyadarkan Video ini tambah lebih menggugah dengan dihadirkannya nasehat-nasehat dari Al-Qur'an, Hadits, perkataan para ulama, dan kata-kata nasehat lainnya. Siapkan tisu atau tontonlah di tempat tersembunyi jika Anda tidak ingin orang lain melihat Anda menangis. Saksikan filmnya di https://youtu.be/4BuLYH9jrjQ Subscribe channel youtube SM untuk mendapatkan update video-video berikutnya. 👍 Raih pahala besar dengan menyebarkan kiriman ini. Ajak serta kerabat dan rekan untuk bergabung dalam layanan SM. 🌿🌿🌿 Shirotul Mustaq

Tadabbur Al-Qur'an Halaman 288 | Q.S AL ISRA:59-66

📚 TADABBUR AL QUR'AN ODOATIARA 📚 📆 Hari      : Sabtu, 5 Januari 2019 M / 28 Robi'u Akhir 1440 H ✏ No        : 723/KTQ/2019 ========================= 📖 Q.S AL ISRA:59-66 📖 بِسْــــــــــــــمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ لرَّحِيْــــمِ 17:59 وَمَا مَنَعَنَا أَنْ نُرْسِلَ بِالْآيَاتِ إِلَّا أَنْ كَذَّبَ بِهَا الْأَوَّلُونَ ۚ وَآتَيْنَا ثَمُودَ النَّاقَةَ مُبْصِرَةً فَظَلَمُوا بِهَا ۚ وَمَا نُرْسِلُ بِالْآيَاتِ إِلَّا تَخْوِيفًا Dan sekali-kali tidak ada yang menghalangi Kami untuk mengirimkan (kepadamu) tanda-tanda (kekuasan Kami), melainkan karena tanda-tanda itu telah didustakan oleh orang-orang dahulu. Dan telah Kami berikan kepada Tsamud unta betina itu (sebagai mukjizat) yang dapat dilihat, tetapi mereka menganiaya unta betina itu. Dan Kami tidak memberi tanda-tanda itu melainkan untuk menakuti. 17:60 وَإِذْ قُلْنَا لَكَ إِنَّ رَبَّكَ أَحَاطَ بِالنَّاسِ ۚ وَمَا جَعَلْنَا الرُّؤْيَا الَّتِي أَرَيْنَاكَ إِلَّا فِتْنَةً لِلنَّاسِ وَالشَّجَرَةَ الْمَلْعُونَةَ فِي الْقُ